Dinamika Kajian al-Quran di Pondok Pesantren
Studi Kasus Kajian al-Quran di Pondok Pesantren An-Nur Ngrukem Bantul Yogyakarta pada tahun 1978-2018 M
DOI:
https://doi.org/10.37252/jpkin.v1i1.136Kata Kunci:
Kajian al-Qur'an,, Pesantren An-Nur Ngrukem, Pendekatan SejarahAbstrak
Penelitian ini membahas tentang asal usul, perubahan dan kesinambungan serta faktor penyebab kajian Al-Qur’an di Pondok Pesantren An-Nur Ngrukem. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang berorientasi terhadap studi pustaka dan sejarah lisan. Pendekatan yang digunakan adalah historis dengan metode heuristik, kritik sumber, interpretasi dan historiografi. Hasil penelitian yaitu kajian Al-Qur’an di pondok pesantren An-Nur Ngrukem dari tahun 1978 M sampai tahun 2018 M tidak banyak perubahan. Di awal berdirinya pondok pesantren An-Nur Ngrukem hanya ada kajian tahsin (qir?’ah Ashim) dan tahfi? kemudian kajian kitab tafsir dan kitab klasik lainnya seperti pada Madrasah Diniyah Al-Furqon. Sistem pengajaran, sarana dan prasarana ikut berkembang dan berdiri lembaga Taman Pendidikan Qur’an (TPQ) An-Nur yang dikhususkan untuk anak-anak dusun Ngrukem dan sekitarnya menggunakan metode yanbu’a. Serta dirintisnya bimbingan qir?’ah sab’ah untuk santri yang telah hafal 30 juz. Diikuti berdirinya lembaga pendidikan untuk menunjang pendidikan formal para santri.
Unduhan
Referensi
Alvianto, Adhika. (2015). “Pembentukan Karakter Disiplin Dan Mandiri Melalui Pendekatan Habituasi Pada Santri Hafid Di Pondok Pesantren An-Nur Ngrukem Pendowoharjo Sewon Bantul” dalam Skripsi. Yogyakarta: UIN Sunan Kalijaga.
Anshori, Muhammad, (dkk). (2017). K.H. Nawawi Abdul Aziz: Sejarah Hidup Sang Penjaga Al-Qur’an. Yogyakarta: Yayasan al Ma’had An Nur
Basri. (2006). Metodologi Penelitian Sejarah (Pendekatan, Teori, dan Praktik). Jakarta: Restu Agung.
Habiburrohman, Muhammad. (2016). “Aktivitas Dakwah K.H. Nawawi Abdul Aziz di Dusun Ngrukem, Krandohan, Pendowoharjo, Sewon, Bantul, Yogyakarta Tahun 1964-2014 M” dalam Skripsi. Yogyakarta: UIN Sunan Kalijaga.
Indrianti, Anisah. (2017). “Ragam Tradisi Penjagaan Al-Qur’an di Pesantren (Studi Living Qur’an di Pesantren Al-Munawwir Krapyak, An-Nur Ngrukem, dan al- Asy’ariyyah Kalibeber)” dalam Jurnal Al-Itqan. Volume 3. No. 1, Januari-Juli.
Kaltsum, Lilik Ummi, (dkk). 2011. “Peta Kajian Al-Qur’an di PTAI 2005-2012 (Analisis terhadap Perkembangan Disertasi UIN Jakarta, UIN Yogyakarta dan IAIN Surabaya)” Jakarta: Lembaga Penelitian UIN Syarif Hidayatullah.
Kuntowijoyo. (2013). Pengantar Ilmu Sejarah. Ed. Baru, Cet. I. Yogyakarta: Tiara Wacana.
Lisan, Ade Chariri Fashichul. (2018). “Tradisi Qira’at Al-Qur’an: Resepsi Atas Kitab Faidhul Barakat fi Sab’il Qira’at Karya K.H. Muhammad Arwani bin Muhamad Amin al-Qudsi” dalam Jurnal Misykat. Volume 03. No. 01. Juni. http://dx.doi.org/10.33511/misykat.v3n1.89
Sidiq, Ja’far. (2015). “Integrasi Kurikulum Madrasah Aliyah Keagamaan (MAK) Dan Pesantren Dalam Pembelajaran Tahfi?ul Qur’an (Studi Kasus Pondok Pesantren An-Nur Ngrukem Sewon Bantul)” dalam Skripsi. Yogyakarta: UIN Sunan Kalijaga.
Yani, Ahmad. 2016. “Islamisasi di Ajatappareng Abad XVI-XVII (Suatu Kajian Historis)” dalam Skripsi. Makassar: UIN Alauddin.
Zakariya, Luqman. (2011). “Problematika dalam Menghafal Al-Qur’an dan Solusinya pada Santri Putra Pondok Pesantren An-Nur Ngrukem, Pendowoharjo, Sewon, Bantul, Yogyakarta” dalam Skripsi. Yogyakarta: STIQ An-Nur.
Zulhimma. (2013). “Dinamika Perkembangan Pondok Pesantren Di Indonesia” dalam Jurnal Darul ‘Ilmi Volume 01, No 02.
Wawancara
Suwardi 19 November 2019
Hj. Zumrotun Nawawi 19 Desember 2019
KH. Kharis Masduki 19 Desember 2019
Sodikun 09 Juli 2020
Suyuti 21 Agustus 2020
Qowim Musthofa 24 Agustus 2020
Khoirun Niat 25 Agustus 2020
Subakir 08 Oktober 2020
Luthfi Nur Muhammad 27 Oktober 2020
Anis Sulkhan Fadhil 08 November 2020
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Dewi Ayu Kusuma Ning Tyas

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.